Laman

Minggu, 09 November 2014

Fakultas Ilmu Komunikasi ( FIKom) Untar

Visi 
 Menjadi Program Studi Ilmu Komunikasi yang unggul di kawasan Asia untuk menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi dibidang ilmu komunikasi, serta adaptif terhadap perkembangan teknologi komunikasi, berwawasan global, kreatif, dan menjunjung nilai kepribadian bangsa Indonesia. 
Misi
  •  Menyelenggarakan pendidikan untuk menghasilkan lulusan yang berwawasan global dengan tetap menjunjung kepribadian Indonesia. 
  • Menyelenggarakan pembelajaran ilmu komunikasi untuk menghasilkan lulusan yang kompeten dan adaptif terhadap perkembangan teknologi komunikasi.
  • menyelenggarakan penelitian dan pelatihan bidang ilmu komunikasi untuk dapat didayagunakan di masyarakat serta dapat menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan berkompetisi secara etis

Tujuan Pendidikan
Menghasilkan lulusan yang berbudi luhur, menguasai konsep dan memiliki kompetensi di bidang komunikasi yang berbasis teknologi komunikasi dan informasi.
Keunggulan
Memiliki jiwa kewirausahaan yang ahli di bidang Public Relations, Jurnalistik, dan Periklanan, yang didukung oleh kreatifisme dalam penguasaan teknologi informasi, serta adptif terhadap dinamika keanekaragaman dalam bingkai globalisasi industri komunikasi.

Kurikulum
Kurikulum Program Studi S.1 Ilmu Komunikasi, Universitas Tarumanagara, dirancang dan dikembangkan sejalan dengan upaya menumbuhkan jiwa kewirausahaan, kebutuhan industri nasional dan internasional. Kurikulum disusun atas dasar elemen kompetensi yang terdiri dari kompetensi utama 98 sks, kompetemsi pendukung 36 sks, dan kompetensi pendukung lainnya 13 sks. Program yang ditawarkan adalah sarjana strata satu (S-1) dengan kebulatan studi 147 sks, masa studi 8 (delapan) semester atau empat tahun. Model pembelajaran dengan pendekatan Student Centered Learning.
Lapangan Pekerjaan
Prospek pekerjaan lulusan ilmu komunikasi sangat luas, selain mampu berwirausaha di bidang industri kreatif, bisnis komunikasi dan media, juga dapat bekerja dan berkarier di perusahaan antara lain, antara lain sebagai berikut:

Public Relations
  • Public Relations Lembaga Bisnis
  • Sekretaris Eksekutif
  • Konsultan Public Relations
  • Presenter News
  • Event Organizer
  • Penyiar Radio
  • Event Organizer
  • Customer Service Perusahaan Multinasional
  • Communications Executive (Direktur Komunikasi Perusahaan)
  • Marketing Public Relations
  • Public Relations Lembaga Sosial dan Politik
  • Government Relations
  • Pengamat Public Relations
  • Dosen
  • Peneliti masalah Public Relations
  • Master Ceremony
  • Advertising and Promotion
  • Humas lembaga pemerintah dan organisasi non profit

Jurnalistik
  • Mengelola Media Internal Perusahaan
  • Mengelola Production House
  • Presenter News
  • Penyiar Radio
  • Wartawan/jurnalis, reporter surat kabar, televisi, radio dan media komunikasi lainnya
  • Pengelola media, wiraswasta bidang komunikasi dan informasi
  • Redaktur
  • Editor Media Massa
  • Lay out media, media planner
  • Presenter
  • Creative Media
  • Web content write
  • Citizen Journalism
  • Dosen
  • Peneliti masalah yang berkaitan dengan komunikasi Jurnalistik
  • Pengamat Media
  • Photographer Media Online
  • Produser Multimedia
  • Konsultan Kampanye dan Polling

Periklanan
  • Manajer periklanan
  • Associate Graphic Designer
  • Strategic Planner
  • Pengelola Industri Periklanan
  • Produser
  • Sutradara
  • Art Director
  • Media Planner
  • Media Buyer
  • Pengelola Desain Iklan Multimedia
  • Konsultan Brand dan Produk
  • Konsultan Pencitraan Elite
  • Tokoh dan Komunitas Periklanan
  • Pengelola Rating Televisi
  • Advertising dan Promotion
  • Biro iklan
  • Visualizer
  • Copywriter
  • Dosen
  • Peneliti yang berkaitan dengan periklanan

0 komentar:

Posting Komentar